TENTANG


Selamat datang di portal ini…..
Kami adalah; solusi pengada-an aneka bumbu masak khas Nusantara.
“fella” adalah nama brand kami. Kami telah beraktivitas di Pasar Lenteng Agung Jakarta Selatan sejak tahun 1993.
Tradisi “fella” menjual jasa produk penggilingan bumbu berdasarkan riques-riques pembeli. Pengguna jasa-lah yang menentukan formula komposisi racikan bumbunya. Tugas kami meracik, meng-asosiasikan bahan-bahan sesuai permintaan, lalu diolah, digilig sampai menjadi bentuk bubur mix pasta siap digunakan.
Cara ini diupayakan agar para pengguna jasa selalu mendapat produk yang ter-update dari kami, “Pesan racik”, adalah seni dari bisnis kami,
Dalam rangka tujuan mengembangkan usaha dengan platform online, tetapi tetap dengan konsep yang sama seperti yang diutarakan diatas, kami telah menata manajemen Perbumbuan “fella” sebagai berikut:
1. Menentukan, menetapkan, menyediakan bahan bahan yang umumnya selalu digunakan untuk bumbu bumbu khas Nusantara.

2. Merumuskan, membagi 3 level katagori tata cara penanganan pengolahan bumbu fella berdasarkan bahan tambahan pengolah dan tehnik terapan diperlakukan terhadap material yang diolah.

3. Mencatat, melebel beberapa jenis menu paporit yang sering diminati pembeli. Rangkuman catatan menu ini meliputi karakter, bahan bahan yang digunakan, komposisi, dan saran pengguna.

4. Kemudian modul ini dimaksutkan sebagai patokan atau standard “fella” atau sebagai catatan data antara pembeli dan kami sebagai penjual.
Tentang inilah yang kami tawarkan kepada anda disini, sehingga walaupun anda jauh dari kami, dengan pesan online anda dapat memperoleh bumbu mix, sesuai dengan standard yang kami catat, atau bumbu curah customs yang komposisinya seperti yang anda mau.
Menggunakan jasa kami pekerjaan masak memasak jadi praktis dan Mudah.
Visi kami :
Konsisten berusaha dan berkarya mengolah bumbu
berkualitas dengan standard komposisi (fella)
atau, (berdasarkan riques – riques kosumen).

Misi :
Ingin meningkatan layanan penjualan
“jasa Pengolahan atau berupa produk”
baik secara offline maupun online.

Disclemer :
Pada prinsifnya kami mengkondisikan diri sebagai penjual “jasa”.
Produk ada, setelah ada pesanan dalam partai tertentu.
*******